Skip to main content
Berita KegiatanBerita Utama

Pelantikan Kepala BNN Kabupaten Cilacap

Dibaca: 304 Oleh 14 Apr 2023Tidak ada komentar
Konsep Otomatis
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

cilacapkab.bnn.go.id, Cilacap – (14/4) Kepala BNN Provinsi Jawa Tengah melantik Pejabat Administrator dan Pejabat Fungsional Konselor Adiksi Ahli Muda di Lingkungan BNN Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan dilaksanakan di R. Loby BNN Provinsi Jawa Tengah dan disaksikan oleh Pejabat Struktural BNNP Jawa Tengah serta Seluruh Kepala BNN Kabupaten/Kota se Jawa Tengah. Adapun pejabat yang dilantik yaitu Kepala BNN Kabupaten Cilacap Agustinus Widdy Harsono, S.Kom.,M.Si dan Kepala BNN Kota Surakarta David Hutapea, SH.,M.Si. setelah pelantikan kegiatan dilanjutkan dengan arahan oleh Kepala BNNP Jawa Tengah kepada seluruh Kepala BNNK/Kota se Jawa Tengah .

Pelantikan Kepala BNN Kabupaten Cilacap

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel