Skip to main content
Rehabilitasi

Seksi Rehabilitasi masih lakukan konseling kepada WBP Lapas Narkotika

Dibaca: 2 Oleh 12 Jun 2020November 28th, 2020Tidak ada komentar
Seksi Rehabilitasi masih lakukan konseling kepada WBP Lapas Narkotika
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

cilacapkab.bnn.go.id, Jumat (11/6), BNN Kabupaten Cilacap melaksanakan kegiatan layanan rehabilitasi bagi WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Nusakambangan.
Kegiatan konseling masih dilakukan secara online melalui aplikasi Google Duo untuk konseling individu dan Zoom Meeting untuk konseling kelompok. Kegiatan konseling online ini melibatkan 4 (empat) Konselor Seksi Rehabilitasi BNNK Cilacap yang memberikan layanan rehabilitasi terhadap 16 (enam belas) WBP dengan topik Relapse Prevention & Motivasi. Melalui layanan konseling pada program rehabilitasi diharapkan WBP dapat mempertahankan pemulihannya dengan mengajarkan cara memotivasi diri & meningkatkan  perbaikan perilaku.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel